Pengamalan Nilai Pancasila Dalam Kehidupan Sehari Hari :
1.Rajin menjalankan ibadah
2.Membantu teman yang seang kesusahan
3.Tidak membedakan teman sesuai agama atau suku
4.Hidup rukun dengan anggota keluarga yang lain
5.Hidup hemat tidak boros
6.Mengikuti pemilihan ketua OSIS tidak golput
7.Berlaku sopan kepada anggota keluarga yang lebih tua usianya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar